Bila dibandingkan dengan puluhan tahun ke belakang, ada perubahan paradigma masyarakat Indonesia dalam hal memilih sebuah sumber pendapatan. Dulu, masyarakat kita sangat mengidolakan pekerjaan sebagai sumber penghasilan tetap. Seolah-olah menjadi pegawai adalah pekerja lebih tinggi statusnya bila dibanding dengan menjadi seorang wirausahawan.
Paradigma tersebut sangatlah kontras dengan sekarang. Terutama pola pikir tersebut sudah tertanam di para generasi mudanya. Contohnya saja para lulusan sarjana tidak lagi semuanya menginginkan untuk menjadi pekerja. Kalaupun ada yang menjadi pekerja, biasanya mereka menjadikan pekerjaannya itu sebagai batu loncatan untuk menjadi seorang wirausahawan.
Karena mereka tahu, sekecil apapun usaha yang dijalani oleh seseorang maka dialah yang menjadi bosnya. Beda halnya dengan seorang pekerja, berapa pun penghasilannya tetap saja berstatus sebagai pekerja. Fenomena tersebut mendongkrak angka persaingan di bidang industry kecil dan menengah.
Barang-barang dari percetakan menjadi salah satu media untuk mengiklankan barang-barang yang diproduksi industry-industri tersebut. Apalagi untuk berbagai industry yang ada di ibu kota Jakarta. Tentu saja memerlukan promosi yang menarik untuk menggaet pangsa pasar yang sangat besar. Untuk itu, percetakan jakarta sangat dibutuhkan.
Ada sebuah percetakan jakarta yang bisa dipesan lewat aplikasi pada gadget atau smartphone. Dengan demikian, bisa lebih menghemat biaya, waktu, dan tenaga. Karena tidak usah repot-repot pergi ke kantor percetakan tersebut untuk sekedar memesan barang-barang percetakan yang dibutuhkan. Snapy adalah nama percetakan online yang sangat memuaskan pelanggannya.
Dari mulai tampilan aplikasinya pun sudah meyakinkan kualitas dan profesionalisme pelayanan dari percetakan ini. Snapy sangat lengkap memberikan pelayanan. Dari mulai barang percetakan yang berukuran kecil seperti pin, kop surat, amplop, stempel, dan lain-lain sampai barang percetakan yang berukuran besar dengan tingkat kesulitan pengerjaan lebih tinggi. misalnya saja pembuatan neon box, wallpaper printing, dan lain sebagainya.
Bahkan di snapy sebagai percetakan jakarta yang sangat memperhatikan kualitas pelayanan, telah menyediakan fasilitas garansi apabila barang yang dikirim tidak sesuai dengan perjanjian. Beberapa tawaran garansi bisa dipilih para pelanggan sesuai dengan tingkat kesalahan dari pihak snapy. Sampai-sampai pihak snapy bersedia mengembalikan uang dari pelanggan apabila barang-barang yang dikirim benar-benar tidak sesuai dengan pesanan.